Description
Steel Mesh Filter Basket
Basket strainer merupakan alat penyaring yang dapat digunakan pada berbagai macam
cairan, serta dapat menyaring berbagai ukuran padatan dari aliran. Basket strainer
mempunyai screen filter berbentuk seperti keranjang yang mudah dilepas dan dibersihkan.
Ada beberapa jenis dari basket strainer sesuai dengan spesifikasi dan penggunaannya,
antara lain: tipe simplex, tipe duplex dan tipe automatic
Strainer ini sangat cocok diaplikasikan dalam sistem yang membutuhkan kecepatan
dalam proses perawatan dan pembersihannya. Penutup bisa dilepas secara manual
sehingga elemen filter bisa diganti, dicuci atau diperbaiki dengan mudah. Tapi tidak
seperti tipe-tipe yang lain, Basket Strainer ini hanya bisa dipasang secara horisontal.
Fitur Produk :
โข Performa yang baik
โข Hasil akhir yang sempurna
โข Daya tahan tinggi
โข Konstruksi bentuk filter yang kuat
โข Kinerja efisien
โข Perawatan minimum
Apapun kebutuhan Filter anda, silahkan menghubungi kami untuk mendapatkan solusi terbaik.
PT. CAHAYA BHAKTI SENTOSARAYA
Factory : Jl,Raya Jatikerto RT 017/RW .002,Jatikerto, Kromengan, Malang, Jawa Timur.
Phone : 081399955672
Email : pt.cahayabhakti@gmail.com